Mengatasi Sakit Pinggang
Posted on | Jumat, 11 Februari 2011 | No Comments
Sakit pinggang atau backache begitu menyusahkan, banyak pekerjaan yang terlantar akibat penyakit yang menyerang tulang belakang ini. Tapi, jangan buru-buru minum obat antinyeri, karena masih ada cara yang lebih aman untuk mengatasinya.
Dari sisi kesehatan, ada dua cara untuk mengatasi nyeri pinggang yaitu cara medis dan senam. Cara pertama biasanya karena penyakit, dimana pertolongan harus melalui cara medis. Seperti kelainan saluran kencing dan lemah kaki. Rasa nyeri yang disebabkan oleh kedua penyakit ini, terjadi karena pergeseran antara pembuluh darah dengan organ tubuh. Bila pergeseran tersebut besar, akan dapat mengganggu syaraf saluran kencing, dubur dan kaki.
Sedangkan cara kedua, bisa dilakukan sendiri tanpa harus pergi ke dokter. Cara ini dapat dilakukan di mana saja dan kapan saja, baik pada waktu santai ataupun menjelang tidur.
Beberapa latihan mengatasi nyeri pinggang dan bawah pinggang:
1. Meregangkan otot pinggul dan pantat
Tidur telentang, kedua lutut dibengkokkan sejajar dengan posisi lantai. Setelah itu perlahanlahan digerakkan dan diangkat ke dada, tahan dengan kedua tangan. Kemudian kembali keposisi awal.
2. Menguatkan otot pinggang dan perut
Posisi badan merangkak, kepala sejajar dengan lantai, lalu lekukkan punggung ke atas dan ke bawah secara perlahan-lahan. Gerakan oni bertujuan agar tulang punggung menjadi tidak tegang.
3. Menguatkan pinggul, pantat dan pinggang
Tidur telungkup, kedua tangan dilipat di bawah dagu atau bahu. Perlahan-lahan angkat satu kaki ke atas, namun jangan terlalu tinggi.Kemudian turunkan secara perlahan dan ulangi dengan kaki yang lain.
4. Menguatkan otot perut
Tidur telentang, kedua lutut dibengkokkan, diiringi dengan menyilangkan kedua tangan ke atas dada. Setelah itu naikkan kepala dan bahu dari lantai, tahan secara bertahap.
5. Meregangkan pinggang
Tidur telentang lurus, tekuk kaki kanan dan angkat ke kiri melewati atas kaki kiri. Usahakan posisi badan tetap pada posisi semula, tidak mengikuti arah kaki kanan. Posisi ini akan membuat pinggang berputar dan terjadi peregangan. Lakukan gerakan serupa dengan kaki kiri.
6. Menetralkan paha
Tidur telentang angkat kaki kanan dan tarik kaki kanan dengan kedua tangan mengarah ke muka. Lakukan yang sama pada kaki kiri.
Selain itu kita bisa melakukan :
Senam Bokong
Tidurlah telentang dan angkat lutut membentuk sudut sekitar 80 derajat. Taruh bantal di bawah lutut, lalu angkat bokong ke atas dan tahan selama setengah menit. Turunkan dan rileks selama setengah menit. Lakukan itu selama 10-15 menit, 3 kali sehari. "Selain meringankan sakit pinggang, itu juga bermanfaat melatih otot perut," tutur Dr. Imran.
Hangatkan Punggung
Panas akan melancarkan peredaran darah sehingga membantu penyembuhan. Gunakan bantalan panas listrik, botol berisi air panas, shower air hangat, berendam air panas, atau kompres hangat. Lakukan selama 20 menit dan istirahat 20 menit. Lakukan jangan lebih dari 3 jam sehari selama 3-4 hari.
Pakai Korset atau Penyangga
Alat-alat ini akan menahan punggung dan menjaga agar Anda tidak terlalu banyak bergerak dan membuatnya tetap tegak. Korset atau penyangga berfungsi seperti otot-otot yang kuat, meski tidak mampu menguatkan otot punggung Anda.
Beberapa hal yang dapat dilakukan untuk mencegah sakit pinggang kembali terulang :
Menjaga Kebugaran Tubuh
Menjaga Kesehatan Mata
Dari sisi kesehatan, ada dua cara untuk mengatasi nyeri pinggang yaitu cara medis dan senam. Cara pertama biasanya karena penyakit, dimana pertolongan harus melalui cara medis. Seperti kelainan saluran kencing dan lemah kaki. Rasa nyeri yang disebabkan oleh kedua penyakit ini, terjadi karena pergeseran antara pembuluh darah dengan organ tubuh. Bila pergeseran tersebut besar, akan dapat mengganggu syaraf saluran kencing, dubur dan kaki.
Sedangkan cara kedua, bisa dilakukan sendiri tanpa harus pergi ke dokter. Cara ini dapat dilakukan di mana saja dan kapan saja, baik pada waktu santai ataupun menjelang tidur.
Beberapa latihan mengatasi nyeri pinggang dan bawah pinggang:
1. Meregangkan otot pinggul dan pantat
Tidur telentang, kedua lutut dibengkokkan sejajar dengan posisi lantai. Setelah itu perlahanlahan digerakkan dan diangkat ke dada, tahan dengan kedua tangan. Kemudian kembali keposisi awal.
2. Menguatkan otot pinggang dan perut
Posisi badan merangkak, kepala sejajar dengan lantai, lalu lekukkan punggung ke atas dan ke bawah secara perlahan-lahan. Gerakan oni bertujuan agar tulang punggung menjadi tidak tegang.
3. Menguatkan pinggul, pantat dan pinggang
Tidur telungkup, kedua tangan dilipat di bawah dagu atau bahu. Perlahan-lahan angkat satu kaki ke atas, namun jangan terlalu tinggi.Kemudian turunkan secara perlahan dan ulangi dengan kaki yang lain.
4. Menguatkan otot perut
Tidur telentang, kedua lutut dibengkokkan, diiringi dengan menyilangkan kedua tangan ke atas dada. Setelah itu naikkan kepala dan bahu dari lantai, tahan secara bertahap.
5. Meregangkan pinggang
Tidur telentang lurus, tekuk kaki kanan dan angkat ke kiri melewati atas kaki kiri. Usahakan posisi badan tetap pada posisi semula, tidak mengikuti arah kaki kanan. Posisi ini akan membuat pinggang berputar dan terjadi peregangan. Lakukan gerakan serupa dengan kaki kiri.
6. Menetralkan paha
Tidur telentang angkat kaki kanan dan tarik kaki kanan dengan kedua tangan mengarah ke muka. Lakukan yang sama pada kaki kiri.
Selain itu kita bisa melakukan :
Senam Bokong
Tidurlah telentang dan angkat lutut membentuk sudut sekitar 80 derajat. Taruh bantal di bawah lutut, lalu angkat bokong ke atas dan tahan selama setengah menit. Turunkan dan rileks selama setengah menit. Lakukan itu selama 10-15 menit, 3 kali sehari. "Selain meringankan sakit pinggang, itu juga bermanfaat melatih otot perut," tutur Dr. Imran.
Hangatkan Punggung
Panas akan melancarkan peredaran darah sehingga membantu penyembuhan. Gunakan bantalan panas listrik, botol berisi air panas, shower air hangat, berendam air panas, atau kompres hangat. Lakukan selama 20 menit dan istirahat 20 menit. Lakukan jangan lebih dari 3 jam sehari selama 3-4 hari.
Pakai Korset atau Penyangga
Alat-alat ini akan menahan punggung dan menjaga agar Anda tidak terlalu banyak bergerak dan membuatnya tetap tegak. Korset atau penyangga berfungsi seperti otot-otot yang kuat, meski tidak mampu menguatkan otot punggung Anda.
Beberapa hal yang dapat dilakukan untuk mencegah sakit pinggang kembali terulang :
- Olah raga yang teratur dimana frekuensi atau jumlah dan intensitasnya harus cukup. Dianjurkan juga seringlah melakukan olahraga berenang.
- Mengatur makanan dengan menghindari makanan-makanan yang mengandung banyak lemak, asam urat, dll. Berpengaruh memperlambat terjadinya pengapuran tulang belakang.
- Hidup dalam lingkungan yang sehat dengan udara yang bersih dan menghindari polusi yang berlebihan.
- Hidup yang teratur, mengatasi stress, serta menjalani hidup dan beragama dengan sungguh-sungguh.
Menjaga Kebugaran Tubuh
Menjaga Kesehatan Mata
Comments
Entri Populer
-
Sahabat memiliki mata yang sehat adalah suatu anugrah yang begitu indah, coba bayangkan betapa sulitnya menjalani aktifitas bila mata kita b...
-
Kalsium dan vitamin D adalah fondasi penting untuk membuat tulang dan gigi yang kuat. Kalsium mendukung struktur tulang d...
-
Dalam suatu kajian kesehatan akupuntur yang diadakan salah satu ahli aku puntur. Ini dibuktikan dari segi kesehatan dan ilmu sains. Air minu...
DechaCare.com, Situs Pelayanan Kesehatan
Informasi Obat, Informasi Kesehatan, Forum Kesehatan, Kalender Kesehatan, Humor Kesehatan, Situs Pelayanan Kesehatan
Informasi Obat, Informasi Kesehatan, Forum Kesehatan, Kalender Kesehatan, Humor Kesehatan, Situs Pelayanan Kesehatan
blog roll
Sekarang Sahabat Bisa Kirim SMS Gratis
Tips Kesehatan
Archives
-
▼
2011
(24)
-
▼
Februari
(23)
- Tips Memutihkan Gigi
- Bahaya Minum Sambil Berdiri
- Mitos Dan Fakta Seputar Air Putih
- Memantau Penyakit Lewat Warna Urine
- Tips Membersihkan Ginjal
- Belajar Pola Makan Rasulullah SAW
- 7 Makanan Yang Membuat Tubuh Kebal
- Manfaat Tidur Menghadap Ke kanan
- Makanan Pencegah Keriput
- Bahaya Mengkonsumsi Mie Instan
- Ramuan Alami Atasi Bau Badan
- 7 Manfaat Mandi Di Pagi Hari
- Menjaga dan Merawat Kesehatan Gigi
- Jangan Lakukan 7 Hal Ini Setelah Makan
- Bahaya Merokok
- Tips Perawatan Mata Ala Dokter Mata
- Bahaya Tatto Bagi Kesehatan
- Mengatasi Masalah Jerawat
- Mengatasi Bau Mulut
- Tips Menjaga Kesehatan Rambut Agar Tidak Mudah Rontok
- Mengatasi Sakit Pinggang
- Menjaga Kesehatan Mata
- Menjaga Kebugaran Tubuh
-
▼
Februari
(23)
Leave a Reply
Sahabat-Sabata di tunggu comentnya lho !